ADA pepatah mengatakan, semakin jauh kita berjalan, semakin banyak yang dilihat. Semakin banyak kita travelling semakin banyak pengalaman dan semakin banyak tips hidup yang kita pelajari. Semakin banyak orang yang kita temui selama travelling, semakin mendawasakan kita untuk menghadapi beragam karakter manusia yang berbeda-beda dan semakin pula mengajarkan kita menata …
Read More »Tips Hidup Murah di Luar Negeri: Belanjalah di Hari Jumat & Sabtu
HIDUP di luar negeri, gak semuanya serba mahal loh! Jika kita tahu tips dan triknya, hidup bisa jadi sangat murah. Nah, kali ini saya ingin sharing pengalaman hidup murah di luar negeri, khususnya untuk belanja kebutuhan pangan. Ada dua kota yang saya paparkan di sini yakni, Canberra, Australia dan Oslo, Norwegia. …
Read More »Pengalaman Didamprat Bule Gegara Berbagi Makan Fast Food ke Anjingnya
INI adalah cerita pengalaman saya ketika punya niat baik berbagi makanan dengan seekor anjing tetapi justru kena marah oleh yang empunya. Semuanya terjadi ketika saya mengunjungi Vigeland Park di Oslo, ibukota Norwegia. Saat itu sedang musim panas (summer) 2011. Saya bersama dua orang teman sedang menikmati hangatnya matahari di …
Read More »Hidup di Norwegia : Ketika Gorengan Ikan Asin Menjadi Urusan Pihak Keamanan
HIDUP di negeri orang, terutama western country, yang notabene kebudayaannya jauh berbeda dengan orang Indonesia seperti saya, memang memberikan pengalaman yang sangat berharga. Pengalaman lucu, senang, sekaligus bikin deg-degan. Di tulisan ini saya ingin sharing pengalaman saat tinggal di sebuah apartemen di Oslo, ibukota Norwegia, 2011 lalu. Memang sudah lama …
Read More »Pengalaman Seru Berburu Barang Seken di Pasar Loak “Loppemarkeder” Oslo
BERBURU barang seken alias bekas di Oslo, Norwegia? Jauh amir cin…..! Pergi jauh-jauh kok larinya ke pasar seken sih? Ya begitulah saya yang hobi liat-liat yang gak biasa. Kan kalau berburu barang-barang bermerek dan mahal itu sudah biasa dilakukan orang-orang berduit. Apalagi toko-toko gituan juga banyak di Indonesia. Hampir semua …
Read More »Rasanya PANAS-DINGIN Naik Transportasi Umum di Negeri Paling Makmur di Dunia, Norwegia
Di Oslo, denda bagi warga yang tidak patuh dengan aturan, tidak terkecuali soal kepemilikan tiket transportasi umum, terbilang besar dan bikin kita meringis karena harus merogoh kantong dalam-dalam. Enaknya, tidak hanya warga yang kena denda jika melakukan kesalahan, pemerintah pun harus bayar kompensasi ke warga jika transportasi umum terlambat lebih …
Read More »Menikmati Transportasi Umum di Negeri Paling Makmur di Dunia, Norwegia. Senyaman Apakah?
NORWEGIA selama ini memang terkenal sebagai negeri paling makmur se-dunia (tahun 2016 turun menjadi peringkat kedua setelah Selandia Baru, berdasarkan survei Legatum Institute, London). Norwegia adalah negara Nordik di Semenanjung Skandinavia yang berbatasan dengan Rusia, Swedia, Finlandia, dan Denmark. Lantas bagaimanakah rasanya menikmati transportasi di negeri paling makmur itu? Saya …
Read More »