Home / Tag Archives: #asuransikebakaran

Tag Archives: #asuransikebakaran

Tidak Hanya Kebakaran, Inilah Tiga Jenis Asuransi untuk Properti Kita

kebakaran

KITA tidak pernah tahu kapan kemalangan itu akan tiba. Jika Tuhan berkehendak, apapun yang kita miliki di dunia ini bisa hilang dari genggapan dengan mudah. Begitu juga dengan kepemilikan kita terhadap properti, baik itu rumah tinggal, apartemen, kantor, toko, gudang, restoran, maupun tempat usaha lainnya. Potensi kehilangan properti biasanya bisa …

Read More »

Mudahnya Beli Asuransi Kebakaran di happyOne.id

SUDAH sangat lama saya dan suami mempertimbangkan ingin membeli asuransi kebakaran sebagai bentuk perlindungan untuk rumah yang kami tempati. Walaupun selama kurang lebih 10 tahun tinggal di rumah ini aman-aman saja, tetapi musibah kebakaran bisa saja terjadi dan semoga dijauhkan Allah akan hal tersebut. AMIN! Kendala yang kami hadapi selama …

Read More »