LIBURAN sekolah akhir tahun 2022 ini kami sekeluarga tidak keluar kota, melainkan menikmatinya dengan kamping di Batam aja. Pilihannya pastilah pantai. Pantai yang mana? Banyak banget pilihan pantai yang cantik-cantik di Batam, terutama di sepanjang pulau-pulau yang ada di kanan dan kiri Jembatan Barelang (Batam-Rempang-Galang) dari Jembatan Satu sampai Enam. Pilihan …
Read More »Sambut Tahun Baru di Malaysia-Singapura, Gak Mahal dan Memuaskan
Karena masa pelarangan jalan-jalan sudah semakin longgar ya, jadi para traveller bisa sumringah nih untuk menjelajah dunia lagi. Termasuk kita-kita yang pengin liburan ke luar negeri tapi gak punya waktu dan biaya terlalu banyak. Nah, bagi yang ingin jalan-jalan ke luar negeri, bisa memilih dua Negeri Jiran terdekat kita yakni …
Read More »5 Hal Paling Asyik Saat Liburan di Pulau Labun, Batam
SUDAH pernah menikmati liburan di Pulau Labun, Batam, belum? Jika belum memang patut dicoba. Jangan sampai pulau wisata yang sangat popular bagi warga Singapura dan menjadi salah satu tujuan wisata warga negeri seberang tersebut, kita sebagai penduduk Indonesia belum pernah menginjakkan kaki ke sini. Ehmmmmmm! Pulau ini memang baru popular …
Read More »5 Aktivitas Wisata yang Wajib Dinikmati Saat di Batam
WELCOME TO BATAM PARA TRAVELLER! Rasanya lega dan bahagia ya bisa melangkahkan kaki melalangbuana kemana-mana dengan bebas, setelah terbelenggu dua tahu lebih akibat “Mbak Corona”. Sudah kemana aja nih jalan-jalan pasca corona? Pastinya sudah ada yang mulai menjelajah ke luar negeri ya! Pastinya juga wisata di dalam negeri jangan sampai …
Read More »Hotel Santika Batam, View Restorannya Jagoan
JUMAT, 21 Oktober lalu, saya bersama teman-teman komunitas Blogger Kepri, influencer, youtuber dan beberapa jurnalis media massa yang ada di Batam, ikut menghadiri acara media gathering dalam rangka grand opening Hotel Santika Batam. Hotel yang terletak tepat di seberang pintu masuk Alun-Alun Engku Putri Batam Centre ini, dari sisi bangunan …
Read More »7 Orang Asing yang Sangat Membantu Saat Traveling ke Luar Negeri
Memperingati HUT RI ke-77 tahun 2022 ini, seorang anggota Blogger Kepri (BK), Mas Danan Wahyu, mengusulkan tantangan membuat tulisan berteman serba tujuh. Tulisan tersebut wajib di upload di blog masing-masing peserta pada Hari Kemerdekaan 17 Agustus tepat pukul 07.00 pagi, sebelum upacara bendera. Usulan tersebut disambut baik. Dengan antusias, sebanyak …
Read More »Pengalaman Daftar Haji: Dapat Antrean 21-22 Tahun Lagi!
Disclaimer: Tulisan ini bukanlah bermaksud untuk ria, sombong, angkuh, pamer, apalagi sok-sokan. Ini hanya sebuah sharing pengalaman untuk mereka yang membutuhkan. DULU waktu muda (sekarang juga masih muda sih, tapi tidak semuda dulu, hehehe), punya cita-cita berangkat ke Tanah Suci untuk menunaikan rukun Islam kelima pada usia 40-50 tahun. Alasannya …
Read More »Pengalaman Hidup di Norwegia: Sekelumit Tentang Tunjangan Anak dan Pajak Penghasilan
Ini adalah tulisan lanjutan saya tentang pengalaman hidup di Oslo, ibukota Norwegia. Nah, kali ini saya ingin berbagi cerita tentang tunjangan kesejahteraan anak yang bisa didapat warga di sana dan besarnya pajak yang harus dibayarkan. Apa yang saya sampaikan di sini adalah berdasarkan hasil obrolan saya dengan teman-teman warga tempatan …
Read More »Short Holiday in Harris Resort Barelang Batam
Saya menulis pengalaman liburan singkat kami ini sebagai salah satu wujud kerinduan akan liburan yang sama di tengah pandemi Covid-19. Liburan tiga hari dua malam di Harris Resort Barelang, Batam, kami nikmati pada pertengahan Desember 2019 lalu, kurang lebih empat bulan sebelum Presiden Indonesia mengumumkan wabah Covid-19 pada Maret 2020. …
Read More »Deretan Hotel Bintang Lima di Medan yang Bertarif Murah
TRAVELING di masa pandemi Covid-19, apalagi bareng keluarga, memang tidaklah mudah dan murah. Sederet protokol kesehatan kudu disiapkan, mulai dari perlengkapan alat pelindung diri (APD) pribadi seperti masker dan hand sanitizer, sampai surat bebas Covid-19 dari pihak terkait. Surat bebas Covid-19 ini bisa berupa hasil rapid test maupun test swab, tergantung …
Read More »