SOAL keindahan pantai, Kabupaten Kepulauan Anambas tidak usah diragukan lagi. Bahkan, ada sejumlah orang yang menyejajarkan keindahan Anambas dengan destinasi wisata dunia yang sedang digandrungi, Maladewa atau Maldives, yang terletak di sebelah selatan-barat daya India, dan sekitar 700 km sebelah barat daya Sri Lanka. Karena saya belum pernah ke Maladewa, jujur …
Read More »Kenduri Laut Pertama di Pulau Pemping Batam
MENJELAJAH pulau-pulau kecil di Batam memberikan spirit tak biasa kepada saya karena saya senang melihat keindahan dan keramahan para penduduk pesisirnya. Di kota industri ini, ada lebih dari 400 pulau (batam.go.id) baik yang sudah perpenghuni maupun belum. Dari sekian banyak pulau, baru sekitar puluhan saja yang sudah pernah saya datangi. …
Read More »Nikmati Kedamaian Anambas dari Atas Transportasi Pedesaan Gratis
BEGITU saya menginjakkan kaki di terminal kedatangan Bandara Letung, Anambas, Senin (3/9/2018) lalu, terdengar informasi seorang wanita dari pengeras suara. Wanita itu mengumuman bagi penumpang pesawat yang mendarat di Bandara Letung, telah disediakan bus gratis dari Bandara baik ke Kota Letung maupun ke Pelabuhan Pelni. Mendengar pengumuman itu, saya berucap Alhamdulillah, kini …
Read More »Cara Gampang ke Anambas dari Batam dan Tanjungpinang, Ini Pilihan Transportasinya
BEGITU mendapat ajakan jalan-jalan ke Anambas free, dengan syarat harus menulis di blog menixnews.com, saya langsung menjawab “GAK!”. Loh, kok “gak” sih? Bukannya menixnews.com sudah lama menyimpan hasrat jalan-jalan ke Anambas untuk melihat keindahan laut, terutama gugusan pantainya yang terkenal syantik dan masih virgin? Memang “Gak” kok. Maksudnya “Gak sabaran …
Read More »Pilih-Pilih Celana Panjang untuk Traveling, 4 Kriteria Ini Kudu Diutamakan
WALAUPUN saat ini saya termasuk salah satu penggemar busana gamis dan rok panjang, tapi ketika traveling rasanya kedua jenis busana itu tidak ingin saya bawa. Saya simpan meraka dengan rapi di dalam lemari pakaian dan saya mulai memilih-milih celana panjang serta kaos untuk jalan-jalan dalam waktu yang lumayan lama, kurang …
Read More »Lima Pemandian Air Panas di Bali Ini Bisa Hilangkan Lelah tanpa Harus Massage
KETIKA liburan ke Bali, hal apa yang paling ingin Anda lakukan? Kalau saya dan my little family itu pasti inginnya bersantai dan bermain di pantai, mengunjungi pura, melihat pagelaran seni, dan tentu saja relaksasi dengan massage atau pijat. Bali ini memang terkenal dengan beragam pijatnya yang bisa bikin badan relaks …
Read More »Rute Paling Dekat dari Batam ke Legoland dan Istana Hello Kitty Malaysia
LEGOLAND dan Istana Hello Kitty yang ada di Johor Bahru, Malaysia, menjadi destinasi wisata yang banyak digandrungi keluarga, baik dari lokal maupun turis luar, terutama jiran terdekat seperti Indonesia dan Singapura. Legoland dan Istana Hello Kitty seolah menyihir banyak orang dan menjadi tempat yang kudu disinggahi saat pelesiran ke Malaysia. …
Read More »One Shot EduCity Fitness Challenge, Kompetisi Kekinian Para Pecinta Olahraga
MINGGU (22/7/2018), menjadi pengalaman pertama saya menonton langsung even olahraga yang sedang nge-hits di kalangan para pecinta fitnes yakni workout of the day (WOD). Kali ini ditaja oleh pusat pendidikan EduCity Johor Bahru, Malaysia dengan tema One Shot EduCity Fitness Challenge, bertempat di EduCity Sport Complex, Iskandar Puteri, Johor. Even …
Read More »Buka Puasa Ramadan di Harris Hotel Batam, Ini loh Sederet Menu Favorit Kami
SELASA (22/5/2018) atau tepatnya di Ramadan hari ke – 6, saya mendapat undangan untuk menikmati buka puasa bersama di Harris Hotel Batam Centre bersama tiga blogger lainnya dan keluarga mereka. Ada Mas Danan dan Kak Rina serta Mbak Dian and her little family. Saya datang bersama my little family juga. …
Read More »Golden City Batam, Penginapan Seru di Atas Kolam Ikan Air Asin
SELALU berawal dari iseng-iseng untuk quality time bareng duo crucils (Azka and Kenzie) dan suami, eh nemu sesuatu yang seru-seru. Contohnya saat iseng-iseng nginap di Golden City Bengkong, Batam, ternyata dapat mengalaman yang berbeda dan kesenangan yang berbeda pula. Penginapan ini dikenal juga dengan nama Kanaka Lake Villa. Ceritanya, pertengahan April …
Read More »